Hi-Jab.id – Baju muslim model long dress memang sangat digemari banyak kaum hawa. Disamping sangat simple menggunakannya, namun ketika dilihat akan terlihat elegan dan juga cantik. Itulah beberapa alasan kaum hawa dalam memilih model ini. Nah ternyata dari model dress itu sendiri juga memiliki sub model yang bermacam macam. Anda tertarik untuk membahasnya? Berikut ini […]